Tujuan Membangun Jaringan Komputer - Jaringan,dalam kamus besar bahasa indonesia berararti: "ja·ring·an n 1 barang siratan yg serupa jaring; jala-jala: 2 susunan sel-sel khusus yg sama pd tubuh dan bersatu dl menjalankan fungsi biologis tertentu; ~ ikat (tela conjungtiva); 3 Man bagan yg menggambarkan tali-temali kegiatan di dl suatu proyek dsb; 4 Kom sistem siaran yg terdiri atas sejumlah stasiun radio yg dioperasikan oleh suatu organisasi induk dan yg sering menyiarkan program yg serupa pd waktu yg sama dan banyak lagi"dan yg akan kita bahas disini adalah jaringan komputer.dalam kamus indonesia tersebut menyatakan bahwa jaringan merupakan
alat nelayan"jala-jala"untuk menangkap ikan,jaringan merupa cara menyiarkan,menyampaikan informasi,dan banyak arti tapi,arti jaringan komputer sebenarnya apa sih....mari kita simak.
alat nelayan"jala-jala"untuk menangkap ikan,jaringan merupa cara menyiarkan,menyampaikan informasi,dan banyak arti tapi,arti jaringan komputer sebenarnya apa sih....mari kita simak.
1. Pengertian Jaringan Komputer
Adapun pengertian komputer secara umum adalah :
"2 titik yg saling terhubung melalui media kabel dan non kabel untuk bisa saling bertukar informasi,sumber daya,dan lain2."
2. Tujuan
jaringan komputer tercipta,sebenarnya untuk apa?
Banyak alasan untuk itu,tapi ini sebagian alasannya saja:
Menurut apa yang saya dapatkan dari berbagai sumber informasi yang ada di dunia maya, awal dibentuknya jaringan komputer ini adalah adanya upaya dari perusahaan perusahaan di Amerika untuk menangani kesulitan dalam bekerja , maka dari itu komputer komputer pekerja / karyawan mereka dihubungkan dengan satu host ( server ) . Dari situ berkembanglah pemikiran-pemikiran untuk menciptakan jaringan yang tidak hanya dalam sebuah lokal ( LAN ) saja, sampai saat ini kita masih merasakan kenikmatan Internet yang dapat kita pakai.
Mereka yang membuat jaringan komputer itu memiliki tujuan seperti :
a. Membagi sumber daya . Contohnya sharing printer, scanner, dll.
b. Sebagai media komunikasi antar komputer(PC). Contohnya chatting,diskusi, dll.
c. Mencari informasi dengan menggunakan search engine.
d. Untuk mengamati / mengontrol jarak jauh. Contohnya CCTV,alat pengintai, dll.
Masih banyak contoh dan alasan lain untuk terbentuknya jaringan,pikirkan lagi...dan semoga artikel saya membantu anda :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar